Sholikha, Nikmatus (2024) PENGARUH TRANSAKSI ONLINE (E-COMMERCE), MODAL, DAN LAMA USAHA TERHADAP PENDAPATAN UMKM DI KECAMATAN SIDOARJO. Sarjana thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo.
Skripsi_Nikmatus Sholikha_32420004. Acc - Nur iza Khafifah.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only
Download (2MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Transaksi Online (E- commerce), Modal dan Lama Usaha terhadap Pendapatan UMKM di Kecamatan Sidoarjo. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan menggunakan alat analisis yaitu SPSS untuk mengukur hasil dari E- Commerce sebagai variabel independen, Modal sebagai variabel independen, Lama Usaha sebagai variabel independen dan Pendapatan UMKM sebagai variabel dependen. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah penyebaran kuesioner secara online menggunakan media google form yang disebarkan langsung kepada pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Kecamatan Sidoarjo. Penelitian ini menggunakan sampel yang didasarkan pada purposive sampling, yang merupakan metode pengambilan sampel non-random. Peneliti menetapkan karakteristik tertentu yang sesuai dengan tujuan penelitian dan diperoleh sampel sebanyak 95. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukan bahwa Transaksi Online, Modal, dan
Lama usaha berpengaruh terhadap Pendapatan UMKM di Kecamatan Sidoarjo.
========================================================================================================================
This research aims to determine the influence of online transactions (E-commerce), capital and length of business on MSME income in Sidoarjo District. The research method used is a quantitative method using analytical tools, namely SPSS to measure the results of E-Commerce as an independent variable, Capital as an independent variable, Length of Business as an independent variable and MSME Income as a dependent variable. The data collection method used was distributing questionnaires online using Google form media which was distributed directly to Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs) in Sidoarjo District. This research uses a sample based on purposive sampling, which is a non-random sampling method. Researchers determined certain characteristics that were in accordance with the research objectives and obtained a sample of 95. Based on the results of this research, it shows that online transactions, capital and length of business have an influence on MSME income in Sidoarjo District.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | E-Commerce, Modal, Lama Usaha, dan Pendapatan UMKM E-Commerce, Capital, Length of Business, and MSME Income |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Akuntansi |
Depositing User: | Perpustakaan UNUSIDA |
Date Deposited: | 11 Oct 2024 07:45 |
Last Modified: | 11 Oct 2024 07:45 |
URI: | http://digilib.repository.unusida.ac.id/id/eprint/644 |