PERANCANGAN BUKU ILUSTRASI PERMAINAN TRADISIONAL GASING UNTUK ANAK - ANAK USIA 7-12 TAHUN

Tanazudin, Mochamad Rizki (2024) PERANCANGAN BUKU ILUSTRASI PERMAINAN TRADISIONAL GASING UNTUK ANAK - ANAK USIA 7-12 TAHUN. Sarjana thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo.

[thumbnail of Mochamad Rizki Tanazudin_22420008_DKV_Perancangan Buku Ilustrasi Permainan Tradisional Gasing Untuk Anak - Anak Usia 7-12 Tahun - Rizky Cool.pdf] Text
Mochamad Rizki Tanazudin_22420008_DKV_Perancangan Buku Ilustrasi Permainan Tradisional Gasing Untuk Anak - Anak Usia 7-12 Tahun - Rizky Cool.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (8MB)

Abstract

Penelitian ini berfokus pada pembuatan buku ilustrasi berjudul "Permainan Gasing" untuk anak-anak yang rentang usia 7-12 tahun. Penelitian ini bertujuan untuk membuat buku yang menarik dan mendidik dengan memperkenalkan permainan gasing kepada anak-anak. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang mengacu pada Desain Komunikasi Visual Umum 2. Penelitian ini menggunakan kuisioner yang disebar pada orang tua yang memiliki anak umur 7-12 tahun dan studi literatur. Pemilihan warna, pembuatan ilustrasi, dan desain tata letak adalah bagian dari proses perancangan buku tersebut. Buku ini membahas sejarah gasing dari seluruh dunia hingga menjadi gasing modern yakni beyblade. Dirancang untuk menarik secara visual dan mudah dipahami oleh kelompok usia target dengan penggunaan warna-warna cerah dan elemen visual sederhana. Hasil dari penelitian ini adalah buku ilustrasi “Permainan Gasing” diharapkan menjadi media edukasi dan melestarikan permainan gasing kepada anak-anak umur 7-12 tahun. Kesimpulan dari buku ilustrasi “Permainan
Gasing” diharapkan dapat menjadi sarana edukatif yang menyenangkan dan efektif untuk memperkenalkan warisan budaya permainan gasing kepada generasi berikutnya. Selain itu, melalui aktivitas bermain gasing dapat meningkatkan kreativitas dan keterampilan motorik anak-anak.
========================================================================================================================
This research focuses on making an illustration book entitled "Game of Gasing" for children aged 7-12 years. This research aims to create an interesting and educational book by introducing the top game to children. This research uses a qualitative method that refers to Safanayong 2, this research uses questionnaires distributed to parents who have children aged 7-12 years and literature studies. Color selection, illustration creation, and layout design are all part of the book design process. This book discusses the history of tops from around the world to the modern top, the Beyblade. Designed to be visually appealing and easily understood by the target age group with the use of bright colors and simple visual elements. The result of this research is the illustration book "Game of Gasing" is expected to be an educational media and preserve the game of gasing to children aged 7-12 years. The conclusion of the illustration book "Game of Gasing" is to convey the cultural values contained in the game of gasing, provide an understanding of the history and variations of gasing
in Indonesia, and improve motor skills and creativity through the included interactive activities.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Perancangan, Buku Ilustrasi, Tradisional, Gasing Design, Illustration Book, Traditional, Gasing
Subjects: N Fine Arts > N Visual arts (General) For photography, see TR
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Desain Komunikasi Visual
Depositing User: Perpustakaan UNUSIDA
Date Deposited: 02 Oct 2024 04:24
Last Modified: 02 Oct 2024 04:24
URI: http://digilib.repository.unusida.ac.id/id/eprint/582

Actions (login required)

View Item
View Item