PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS KEARIFAN LOKAL MATERI KEGIATAN EKONOMI PADA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI BANJAR KEMUNING

Purnama, Bagas (2024) PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS KEARIFAN LOKAL MATERI KEGIATAN EKONOMI PADA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI BANJAR KEMUNING. Sarjana thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo.

[thumbnail of BAGAS PURNAMA_D24180068_PGSD_PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS KEARIFAN LOKAL MATERI KEGIATAN EKONOMI PADA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI BANJAR KEMUNING - bagas Purnama.pdf] Text
BAGAS PURNAMA_D24180068_PGSD_PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BERBASIS KEARIFAN LOKAL MATERI KEGIATAN EKONOMI PADA KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI BANJAR KEMUNING - bagas Purnama.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (55MB)

Abstract

Penelitian pengembangan ini dilatar belakangi kebutuhan bahan ajar tentang kearifan lokal yang berada diwilayah Banjar Kemuning yang merupakan daerah pesisir. Penelitian pengembangan ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis kelayakan buku bahan ajar tentang kearifan lokal pada materi kegiatan ekonomi kelas IV Sekolah Dasar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode ADDIE yang dilakukan melalui 5 tahapan yaitu Analize, Design, Development, Implementation dan evaluation. Dalam
pengembangan bahan ajar ini, peneliti membahas kearifan lokal yang ada di desa Banjar Kemuning untuk membantu proses pembelajaran. teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi dan angket. pengembangan bahan ajar ini menggunakan instrumen penilaian dari hasil validasi ahli materi dan validasi ahli media. selanjutnya angket respon peserta didik dan angket respon guru dapat membantu peneliti untuk mengetahui hasil kepraktisan berupa bahan ajar. Hasil dari penelitian pengembangan ini didapatkan penilaian kelayakan oleh validator ahli materi memperoleh skor 68,5% yang termasuk dalam kategori “layak”, sedangkan hasil penilaian kelayakan oleh ahli media memperoleh skor 77,14% yang termasuk kedalam kategori “sangat layak”. Hasil kepraktisan yang terdiri dari hasil angket respon guru yang memperoleh skor 81% yang termasuk kedalam kategori “sangat
praktis”. Untuk angket respon peserta didik mendapatkan 84 % dinyatakan “sangat praktis”. Kalimat kesimpulan
========================================================================================================================
This development research is motivated by the need for teaching materials about local wisdom in the Banjar Kemuning area which is a coastal area. This development research aims to describe and analyze the feasibility of teaching
material books about local wisdom on economic activity material for grade IV elementary schools. The method used in this research is the ADDIE method which is carried out through 5 stages, namely Analize, Design, Development,
Implementation and evaluation. In the development of this teaching material, researchers discuss local wisdom in Banjar Kemuning village to help the learning process. the data collection techniques used are observation and questionnaire. the development of this teaching material uses assessment instruments from the results of material expert validation and media expert validation. furthermore, student response questionnaires and teacher response questionnaires can help researchers to find out the practicality results in the form of teaching materials. The results of this development research obtained a feasibility assessment by material expert validators obtained a score of 68.5% which was included in the “feasible” category, while the results of the feasibility assessment by media experts obtained a score of 77.14% which was included in the “very feasible” category. The practicality results consisting of the results of the teacher response questionnaire which obtained a score of 81% which was included in the “very practical” category. For the student response questionnaire, 84% was declared “very practical”. Conclusion.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: buku bahan ajar, kearifan lokal, ADDIE teaching material book, local wisdom, ADDIE
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Perpustakaan UNUSIDA
Date Deposited: 18 Sep 2024 05:30
Last Modified: 18 Sep 2024 05:30
URI: http://digilib.repository.unusida.ac.id/id/eprint/483

Actions (login required)

View Item
View Item