PENGEMBANGAN LKPD UNTUK MELATIH MENULIS TEGAK BERSAMBUNG PADA PESERTA DIDIK KELAS II SD MELALUI MODEL ADDIE

Sa’idah, Nurkholilatus (2023) PENGEMBANGAN LKPD UNTUK MELATIH MENULIS TEGAK BERSAMBUNG PADA PESERTA DIDIK KELAS II SD MELALUI MODEL ADDIE. Sarjana thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo.

[thumbnail of Nurkholilatus Sa'idah_D24180087_PGSD_Pengembangan LKPD Untuk Melatih Menulis Tegak Bersambung Pada Peserta Didik Kelas II SD Melalui Model ADDIE - 18C_23_Nurkholilatus Sa'idah.pdf] Text
Nurkholilatus Sa'idah_D24180087_PGSD_Pengembangan LKPD Untuk Melatih Menulis Tegak Bersambung Pada Peserta Didik Kelas II SD Melalui Model ADDIE - 18C_23_Nurkholilatus Sa'idah.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (7MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan LKPD pada mata pelajaran Bahasa Indonesia materi menulis tegak bersambung menggunakan huruf kapital. Jenis penelitian ini adalah penelitian pengembangan yang menggunakan model ADDIE. Dengan pengembangan model ADDIE penelitian ini melakukan langkah yang sesuai yaitu 1. Analisis, 2. Perancangan, 3. Pengembangan, 4. Implementasi, 5. Evaluasi, namun penelitian ini hanya sampai pada tahap impelentasi. Teknik pengumpulan data yang digunakan penelitian ini yaitu wawancara dan angket. Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas II SDN Sumokali Candi. Berdasarkan proses pengembangan hasil validasi dan pembahasan terhadap LKPD berlatih menulis tegak bersambung pada materi menulis tegak bersambung menggunakan huruf kapital, maka dapat disimpulkan bahwa pengembangan
LKPD berlatih menulis tegak bersambung dilihat dari penilaian ahli materi mendapatkan presentase 86,5% atau termasuk dalam kategori golongan “Sangat Valid” sedangkan penilaian ahli media mendapatkan presentase 85% atau termasuk golongan “Sangat Valid”. Respon guru dan respon peserta didik juga menjadi bagian dari penelitian. Penilaian guru kelas mendapatkan presentase sebesar 95% atau tergolong dalam kategori “Sangat Layak”. Penilaian peserta didik mendapatkan presentase sebesar 87% termasuk tergolong dalam kategori “Sangat Layak”.
========================================================================================================================
This reseacher aims to develop student worksheets in the subject of Indonesian cursive writing mateials using capital letters. This type of research is development research using the ADDIE model. With the development of the ADDIE model, this study carried out the appropriate steps, namely 1. Analysis, 2. Design, 3. Development, 4. Implementation, 5. Evaluation, but this research only reached the implementation stage. Data collection techniques used in this study were interviews and questionnaires. The subjects of this study were class II students at SDN Sumokali Candi. Based on the process of developing the results of the validation and discussion of LKPDs practicing cursive writing on cursive writing material using capital letters, it can be concluded that the development of LKPDs practicing
cursive writing seen from the assessment of material experts gets a percentage of 86.5% or is included in the category of "Very Valid” while the assessment of media experts gets a percentage of 85% or is included in the “Very Valid” category. Teacher responses and student responses are also part of the research. The class teacher's assessment gets a percentage of 95% or belongs to the "Very Eligible" category. The assessment of students gets a percentage of 87% including belonging to the "Very Eligible" category.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD), Pengembangan ADDIE, Bahasa Indonesia Student Worksheets (LKPD), ADDIE Development, Indonesian.
Subjects: L Education > LA History of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Perpustakaan UNUSIDA
Date Deposited: 02 Nov 2023 03:25
Last Modified: 29 Feb 2024 02:26
URI: http://digilib.repository.unusida.ac.id/id/eprint/185

Actions (login required)

View Item
View Item