PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA MATERI GAYA KELAS IV-A SDN SIDOKLUMPUK

Rachmawati, Anggi (2023) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING TERHADAP KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA MATERI GAYA KELAS IV-A SDN SIDOKLUMPUK. Sarjana thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo.

[thumbnail of Anggi Rachmawati_42419086_PGSD_Pengaruh model pbl terhadap keaktifan dan hasil belajar siswa materi gaya kelas IVA SDN Sidoklumpuk - 19C_23_Anggi Rachmawati.pdf] Text
Anggi Rachmawati_42419086_PGSD_Pengaruh model pbl terhadap keaktifan dan hasil belajar siswa materi gaya kelas IVA SDN Sidoklumpuk - 19C_23_Anggi Rachmawati.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (9MB)

Abstract

Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran problem based learning terhadap keaktifan dan hasil belajar siswa materi gaya kelas IVA SDN Sidoklumpuk. Metode penelitian ini menggunakan kuantitatif dengan desain
true eksperimental dalam bentuk pretest possttest control group design. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV SDN Sidoklumpuk dan sampel pada penelitian ini adalah siswa kelas IVA SDN Sidoklumpuk sebagai kelas eksperimen dan siswa kelas IVC SDN Sidoklumpuk sebagai kelas Kontrol. Teknik pengambilan sampel ini menggunakan Simple random sampling. Instrumen yang digunakan pada penelitian ini yaitu berupa lembar observasi dan lembar tes. Berdasarkan hasil uji keaktifan belajar siswa pada kelas eksperimen menunjukkan nilai rata-rata pada hari pertama sebesar 84,45% dan pada hari kedua sebesar 88,15%. Sedangkan rata-rata nilai keaktifan belajar siswa pada kelas kontrol di hari pertama sebesar 75,8% dan di hari kedua sebesar 74,9%. Sehingga hal ini menunjukkan bahwa adanya pengaruh yang signifikan dalam penggunaan model pembelajaran problem based learning terhadap keaktifan belajar siswa materi gaya kelas IVA SDN Sidoklumpuk. Berdasarkan hasil uji hipotesis
menggunakan uji Mann Whitney, diperoleh data nilai sig (2-tailed) sebesar 0,002 < 0,05, maka H0 ditolak dan Ha diterima. Dalam hal ini menunjukkan bahwa adanya pengaruh yang signifikan penggunaan model pembelajaran problem based
learning terhadap hasil belajar siswa materi gaya kelas IVA SDN Sidoklumpuk.
========================================================================================================================
The purpose of this study is to determine the influence of the problem-based learning model on the activeness and learning outcomes of students of class style material IVA SDN Sidoklumpuk. This research method uses quantitative with
true experimental design in the form of pretest possttest control group design. The population in this study was all grade IV students of SDN Sidoklumpuk and the sample in this study was class IVA students of SDN Sidoklumpuk as an experimental class and IVC students of SDN Sidoklumpuk as a control class. This sampling technique uses Simple random sampling. The instruments used in this study were observation sheets and test sheets. Based on the results of the student learning activity test in the experimental class, the average score on the first day was 84.45% and on the second day was 88.15%. While the average value of student learning activity in the control class on the first day was 75.8% and on the second day was 74.9%. So this shows that there is a significant influence in the use of problem-based learning models on student learning activity class style material IVA SDN Sidoklumpuk. Based on the results of the hypothesis test using the Mann Whitney test, sig (2-tailed) value data of 0.002 < 0.05 was obtained, then H0
was rejected and Ha was accepted. In this case, it shows that there is a significant influence on the use of problem-based learning models on student learning outcomes of IVA class style material at SDN Sidoklumpuk.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Model pembelajaran, keaktifan, hasil belajar Learning model, activeness, learning outcomes
Subjects: L Education > LA History of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Perpustakaan UNUSIDA
Date Deposited: 27 Oct 2023 03:24
Last Modified: 28 Feb 2024 01:45
URI: http://digilib.repository.unusida.ac.id/id/eprint/127

Actions (login required)

View Item
View Item