PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATERI SIFAT-SIFAT CAHAYA KELAS IV SD PLUS CAHAYA BUDAYA

Rohmatin, Laila Dewi (2023) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATERI SIFAT-SIFAT CAHAYA KELAS IV SD PLUS CAHAYA BUDAYA. Sarjana thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo.

[thumbnail of LAILA DEWI ROHMATIN_42419108_PGSD_PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATERI SIFAT-SIFAT CAHAYA KELAS IV SD PLUS CAHAYA (2) - 19D_05_ Laila Dewi R.pdf] Text
LAILA DEWI ROHMATIN_42419108_PGSD_PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATERI SIFAT-SIFAT CAHAYA KELAS IV SD PLUS CAHAYA (2) - 19D_05_ Laila Dewi R.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar mata pelajaran IPA pada materi sifat-sifat cahaya SD Plus Cahaya Budaya melalui penerapan model pembelajaran Make A Match. Penelitian ini dapat diartikan sebagai metode penelitian eksperimen dengan menggunakan jenis penelitian pre eksperimental design. pre eksperimental design adalah rancangan yang meliputi hanya satu kelompok atau kelas yang diberikan pra dan pasca uji. Desain pada penelitian ini menggunakan one group pretest-posttest design. Teknik pengumpulan data berupa tes. Analisis data yang digunakan uji validitas, uji realibiitas, uji normalitas dan uji
wilcoxon. Hasil penelitian ini yaitu : peneliti melakukan uji validitas kemudian ditemukan soal yang valid kemudian soal tersebut dibuat pretest dan posttestpeneliti melakukan uji normalitas data salah satu data tidak normal kemudian
diujikan kembali menggunakan uji wilcoxon. Hasil uji coba wilcoxon diatas menunjukkan bahwa pretest-posttest 0,000<0,05 maka hasilnya adalah H0 ditolak dan Ha diterima yang berarti ada pengaruh model pembelajaran make a match
terhadap hasil belajar peserta didik pada materi sifat-sifat cahaya kelas IV SD Plus Cahaya Budaya.
========================================================================================================================
This study aims to improve learning outcomes in science subject on the material properties of light at SD Plus Cahaya Budaya through the application of the Make A Match learning model. This research can be interpreted as an experimental research method using a pre-experimental design that includes only one group class that is given a pretest and posttest. The design in this study used one group pretest-posttest design. Data collection techniques in the from of tests. Data analysis used validity test, realibility test, normality test and wilcoxon test. The results of this study were that reseacher counducted a validity test and then found vaid question, then the question were made pretest and posstest. The researcher conduted a data normality test, one of the data was not normal, then tested again using the wilcoxon test. The results of the wicoxon trial above show that the pretest�posttest is 0,000<0,5 so the result is that H0 is rejected and Ha is accepted, which means that there is an influence of the make a match learning model on student learning outcomes in the material properties of light for class IV SD Plus Cahaya Budaya.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: make a match, hasil belajar make a match, learning outcomes
Subjects: L Education > LA History of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Perpustakaan UNUSIDA
Date Deposited: 31 Oct 2023 08:17
Last Modified: 29 Feb 2024 02:07
URI: http://digilib.repository.unusida.ac.id/id/eprint/165

Actions (login required)

View Item
View Item